Kerja Nyata TP PKK Provinsi Bali Selama Tahun 2019-2022, Ny Putri Koster Terjun Langsung Membantu Masyarakat

32 ViewsDenpasar, LAKSARA.ID – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Bali, Ny. Putri Suastini Koster bersama jajaran pengurus dari tahun 2019 aktif terjun ke lapangan dalam upaya pemberdayaan kesejahteraan keluarga. Hal itu terungkap dalam acara “Ketua Tim Penggerak PKK, Ketua Dekranasda, Manggala Utama PAKIS MDA, Ketua Perhimpunan Anggrek Indonesia Provinsi Bali Menyapa” […]

Read More

Ketua TP PKK dalam acara Pasar Rakyat Berbelanja dan Berbagi di Kota Denpasar

81 ViewsDenpasar, LAKSARA.ID – Setelah sukses dalam perhelatan sebelumnya di 8 Kabupaten di Bali, maka kini Kota Denpasar menjadi Kota terakhir Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny. Putri Suastini Koster dalam penyelenggaraan Pasar Rakyat Berbelanja dan Berbagi, bertempat di Depan Pura Jagatnatha-Puputan-Denpasar pada  Jumat (11/11). Dalam acara yang turut juga dihadiri oleh Ketua TP PKK […]

Read More

Ny Putri Koster Edukasi Masyarakat Untuk Tidak Takut Kembali Produktif

418 ViewsBuleleng, LAKSARA.ID – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster secara berkesinambungan terus melakukan sosialisasi dan edukasi mengenai bahaya Virus Corona (Covid-19), yang menyebabkan gangguan pada pernapasan hingga dapat menyebabkan penderitanya meninggal dunia. “Seluruh masyarakat Bali diminta untuk lebih waspada dan disiplin menjaga kesehatan dengan menerapkan protokol kesehatan, apalagi saat ini tatanan […]

Read More

Peranan Penting Krama Istri Desa Adat Bali Dalam Menyiasati Penyebaran Covid-19

242 ViewsDenpasar LAKSARA.ID – Ny Putri Suastini Koster menjadi keynote speaker dalam seminar virtual via zoom yang digelar oleh Majelis Desa Adat Provinsi Bali dengan tajuk ‘Krama Istri Desa Adat Bali dalam Menyiasati Persebaran Covid-19’ pada Kamis (9/7). Ny Putri Koster yang juga Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Bali menekankan peranan penting seorang wanita dalam […]

Read More

Ny Putri Koster Harap PKK Berperan Sebarkan Informasi Resiko Kehamilan di Masa Pandemi Covid-19

226 ViewsDenpasar, LAKSARA.ID – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster berkesempatan untuk menjadi salah satu narasumber dalam Dialog Khusus Peran Serta PKK dalam Menunda Kehamilan bagi pasangan usia subur di masa pandemi Covid-19 yang diselenggarakan Studio Pro-1 RRI Denpasar, Senin 6 Ny Putri Koster yang merupakan Ketua TP PKK Provinsi Bali mengatakan […]

Read More

Kembali Gelar ‘Penggak PKK’, Ny Putri Koster Tularkan Semangat Gotong Royong

170 ViewsBuleleng, LAKSARA.ID – Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster kembali menggelar ‘Penggak PKK’. Kali ini, ‘penggak’ sebagai tempat pembagian sembako untuk rakyat Bali itu dilakukan di Desa Pohbergong, Kecamatan Buleleng, Kabupaten Buleleng, Rabu (17/6). Sebanyak lima puluh krama Bali tampak berbaris membawa tas belanja kain atau anyaman bambu dengan menjaga […]

Read More

Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Koster Hadiri Acara Penggak PKK Di Desa Besan Klungkung

179 ViewsSemarapura, LAKSARA.ID – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Koster didampingi Bupati Klungkung Nyoman Suwirta dan Ketua TP PKK Kabupaten Klungkung Ayu Suwirta menghadiri acara Penggak PKK yang dilaksanakan di Wantilan Dusun Banjar Kawan, Desa Besan, Kecamatan Dawan, Klungkung, Senin (1/6) “Kegiatan Penggak PKK ini merupakan suatu bentuk kepedulian serta solidaritas dari para […]

Read More

410,9 Ton Beras dan 90.000 Masker Diserahkan Ny Putri Koster untuk Warga Terdampak Covid-19

187 ViewsDenpasar, LAKSARA.ID – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster yang juga Ketua Dekranasda Provinsi Bali menyerahkan bantuan beras sebanyak 410,9 ton dan 90.000 pcs masker kain kepada masyarakat terdampak pandemi Covid-19.  Bantuan sebanyak itu menyasar 10.000 kader PKK dan 6.436 perajin yang tersebar pada seluruh kabupaten/kota di Bali. Bantuan secara simbolis […]

Read More