Mikroplastik Ada di Tubuh Ikan, KMHDI Badung Ajak Masyarakat Jaga Laut Dari Sampah Plastik

67 ViewsMangupura, LAKSARA.ID – Mikroplastik adalah plastik berukuran kurang dari 5 milimeter (mm). Jika laut masih jadi muara berlabuhnya sampah plastik, maka biota laut berpotensi untuk terkontaminasi mikroplastik. Menyambut Hari Laut Sedunia, Ketua Pimpinan Cabang Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (PC KMHDI) Badung, Arya Dhanyananda mengajak masyarakat untuk menjaga laut dari sampah plastik agar tidak […]

Read More

11,75 Ton Bijih Sampah Plastik, Bahan Proyek Jalan TPA Bengkala dan Segara Rupek

135 ViewsBuleleng, LAKSARA.ID – Sampah plastik yang menjadi momok di tengah masyarakat kini akan menjadi berkah seiring perkembangan teknologi sebagai campuran aspal jalan. Dua prioritas pengerjaan di ruas Simpang Tiga Bengkala -TPA Bengkala dengan panjang 1,2 km membutuhkan bijih plastik sebanyak 1,5 ton,sedangkan di ruas jalan menuju Pura Segara Rupek sepanjang 9 kilometer membutuhkan 11,25 […]

Read More

Jokowi Ajak Masyarakat Jaga Kebersihan Pantai Malalayang

223 ViewsSulawesi, LAKSARA.ID – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengakhiri rangkaian kunjungan kerja di Sulawesi Utara, dengan meresmikan penataan Kawasan Pantai Malalayang dan Bunaken, Jumat (20/01/2023). Peresmian digelar di Kawasan Pantai Malalayang, Kota Manado. Dalam sambutannya, Presiden mengajak seluruh masyarakat Sulawesi Tenggara, khususnya Kota Manado untuk menjaga kebersihan kawasan yang telah dibenahi tersebut. “Kawasan Pantai […]

Read More

Aksi Bulan Cinta Laut, Bupati Gede Dana Gelorakan Kesadaran Melawan Sampah di Laut

181 ViewsKarangasem, LAKSARA.ID – Sampah Laut merupakan salah satu masalah lingkungan yang dihadapi oleh hampir seluruh Negara di Dunia. Menangani hal tersebut Bupati Gede Dana ajak seluruh nelayan melawan sampah dilaut, pesan tersebut disampaikan saat Membuka secara resmi Gerakan Nasional Bulan Cinta Laut, di Pantai Sukun, Desa Tianyar, Kecamatan Kubu, Kamis (27/10/22). Kegiatan yang dihadiri […]

Read More

DPW IKAPPI Bali Siap Bentuk Satgas Sampah Plastik Menyasar Distributor dan Pasar Tradisional

116 ViewsDenpasar, LAKSARA.ID – Peraturan Gubernur Bali Nomor 97 Tahun 2018 tentang Pembatasan Timbulan Sampah Plastik Sekali Pakai yang dikeluarkan Gubernur Bali, Wayan Koster untuk menjaga kesucian dan keharmonisan alam Bali beserta isinya sesuai dengan visi Nangun Sat Kerthi Loka Bali melalui Pola Pembangunan Semesta Berencana menuju Bali Era Baru kembali mendapatkan dukungan dari DPW […]

Read More

Ny Putri Koster: Sampah Mestinya Diolah dan Dienyahkan di Sumbernya

227 ViewsDenpasar, LAKSARA.ID – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster menerima kunjungan kerja TP PKK Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), yang berlangsung di Gedung Kerta Sabha, Rumah Dinas Gubernur Bali, Denpasar, Rabu (4/3/2020) siang. Ny Putri Koster mengatakan, kehadiran ibu-ibu TP PKK Provinsi Sulawesi Utara akan menghibur dunia pariwisata di Pulau Dewata. “Kita […]

Read More